Monday, April 25, 2016

2.1 Audio Amplifier

Berawal dari artikel 2.1 yang terdahulu (cek disini) berikut versi penyempurnaannya.
Yang diimprove dari versi ini ialah :
  1. Design LPF menggunakan design mbah elliot project 48 yang sudah terbukti banyak yang pakai dan hasilnya bagus. Layout pernah saya buat di project terdahulu :http://ameer-diy-projects.blogspot.sg/2015/05/rod-elliot-esp-p48-active-subwoofer.html, dan juga saya pake di PCB aktif subwoofer TDA7294.
  2. Penambahan decoupling 100nf dirail supply yang dekat dengan chip serta sedikit  perbaikan layout.
  3. Penambahan buffer dibagian input
  4. Penambahan pasif HPF diinput satelit
Dengan revisi diatas diharapkan hasilnya akan jauh lebih baik dibanding 2.1 pasaran, apalagi ditunjang part pendukung yang bagus.




    Salam nyolder....

    No comments:

    Post a Comment